Maraknya beragam mobil murah dari berbagai produsen tak
pelak para konsumen banyak tergiur membelinya. Bahkan mobil murah yang
ditargetkan untuk kalangan masyarakat menengah kebawah, justru terbalik
konsumen menengah keatas lah yang gencar membelinya.
Menurut survey yang telah tercatat oleh Hendrayadi
Lastiyoso, Marketing dan Customer Service Division Head
PT Astra International Daihatsu Sales di Jakarta menjelaskan “Dari survei kami,
hingga saat ini pembeli Ayla masih cukup banyak dari kalangan konsumen yang
sudah memiliki mobil. Ya, bisa dibilang, mereka yang kebanyakan duit,"
Selain itu konsumen Ayla pembeli pertama cuma sekitar 30-40
persen, dan sisanya justru yang sudah memiliki mobil pertama.
Info terkait mengenai daihatsu ayla seperti harganya bisa diklik disini, daihatsu ayla
0 comments:
Posting Komentar